Ketertekanan

Jika kita berkata ingin lepas dari suatu sangkar ketekanan,batin yang sudah meluap tidak bisa melakukan suatu tindakan,hanya berdiam dengan ditemani derai air hujan dengan nuansa kedinginan dan kesunyian. . .Hanya satu yang bisa kita harapkan datangnya induk yang mengeluarkan kita dari sangkar ketertekanan itu,induk yang akan memberikan suatu nuansa kehangatan dan ketenangan untuk batin yang meringis karena tertekan

Komentar

Postingan Populer